Entri Populer

Rabu, 23 Juli 2014

Install Wordpress di Ubuntu 14.04





WordPress adalah sebuah aplikasi sumber terbuka (open source) yang sangat populer digunakan sebagai mesin blog (blog engine). WordPress dibangun dengan bahasa pemrograman PHP dan basis data (database) MySQL. PHP dan MySQL, keduanya merupakan perangkat lunak sumber terbuka (open source software). Selain sebagai blog, WordPress juga mulai digunakan sebagai sebuah CMS (Content Management System) karena kemampuannya untuk dimodifikasi dan disesuaikan dengan kebutuhan penggunanya. WordPress adalah penerus resmi dari b2/cafelog yang dikembangkan oleh Michel Valdrighi. Nama WordPress diusulkan oleh Christine Selleck, teman Matt Mullenweg. WordPress saat ini menjadi platform content management system (CMS) bagi beberapa situs web ternama seperti CNN, Reuters, The New York Times, TechCrunch, dan lainnya .

sumber : WIKIPEDIA

Langkah Install Wordpress :
  • Buka terminal 
  • Masuk root (sudo su)
  • Masuk ke directory /var/www/html/
#cd /var/www/html/
  • Lalu download wordpressnya 
#wget https://wordpress.org/download/
  • Lalu di ekstrak
#unzip wordpress
  • Kalau udah beri hak akses
#chown -R www-data:www-data wordpress/
#chmod 755 wordpress /var/www/html/

  • Kemudian buka browser , lalu buat database melalui : localhost/phpmyadmin

 Buat database "wordpress" lalu create

  • Lalu buka URL nya : localhost/wordpress
#Klik create configuration file

#Klik let's go



#Isikan kolom"nya dengan benar
lalu klik submit

#Klik Run install




#Isi kolomnya , lalu klik Install Wordpress

#Muncul tampilan , lalu klik Log In



#Masukkan username dan password yang sudah dibuat tadi 
                                            lalu Log in





  • Tampilan awal wordpress


  • Disini saya edit , tampilannya jadi seperti ini





SELESAI :)

BROWSING LEWAT TERMINAL

Langkah-Langkah Browsing Lewat Terminal :

  • Buka Terminal (ctrl+alt+t)
  • Masuk ke root (sudo su)
  • Kemudian ketikkan perintah :
#" apt-get install lynx -y "
  • Lalu enter , tunggu proses sampai selesai

  • Lalu ketikkan : 
" lynx " lalu enter
Tampilan lynx

  • Lalu install "Elinks" untuk browsing 
#"apt-get install elinks "

  • Ketik URL nya misalnya google.com

  • Tampilan google nya , seperti di bawah ini :


SELESAI

Selasa, 22 Juli 2014

Install Tema Gnome Shell 3 di Ubuntu 14.04

GNOME





GNOME (diucapkan / É¡ n oÊŠ m / [6] atau / n oÊŠ m / [7] ) adalah lingkungan desktop yang seluruhnya terdiri dari perangkat lunak bebas dan open source dan target untuk menjadi cross-platform, yaitu berjalan di beberapa sistem operasi, fokus utamanya yang yang didasarkan pada kernel Linux . 
GNOME dikembangkan oleh Proyek GNOME , yang terdiri dari kedua relawan dan kontributor dibayar, penyumbang terbesar perusahaan menjadi Red Hat . Ini adalah proyek internasional yang bertujuan untuk mengembangkan kerangka kerja perangkat lunak untuk pengembangan perangkat lunak, program akhir Aplikasi -user berdasarkan kerangka kerja ini dan mengkoordinasikan upaya untuk internasionalisasi dan lokalisasi serta aksesibilitas dari perangkat lunak tersebut.
GNOME Shell adalah default shell grafis dari lingkungan desktop GNOME dimulai dengan versi 3,  yang dirilis pada tanggal 6 April 2011. menyediakan fungsionalitas dasar seperti meluncurkan aplikasi, beralih antara jendela dan juga mesin widget . GNOME Shell menggantikan GNOME Panel  dan beberapa komponen pendukung di GNOME 2.
GNOME Shell ditulis dalam C dan JavaScript sebagai plugin untuk Mutter .

Sumber : WIKIPEDIA


Langkah Install Gnome Shell 3 :
 

  • Buka terminal (ctrl+alt+t)
  • Masuk ke root (sudo su)
  • Kemudian ketikkan " apt-get install gnome-shell "
  • Install juga gnome tweak tool yang berfungsi untuk mengganti tema gnome 3 "  apt-get install gnome-tweak-tool "
  • Kalo udah terinstall kemudian kalian logout dan pilih yg gnome
  • Kalau sudah jadi , tampilannya berubah seperti ini 

Minggu, 20 Juli 2014

Menginstall dan Mengedit Monitorix di Zorin

MONITORIX

Monitorix adalah tool untuk memonitori jaringan komputer yang secara berkala mengumpulkan data sistem dan menggunakan anatarmuka web untuk menampilkan informasi sebagai grafik . 
Monitorix adalah perangkat lunak bebas dilisensikan di bawah ketentuan GNU General Public License versi 2 (GPLv2) yang diterbitkan oleh Free Software Foundation . Ia menggunakan RRDtool (ditulis oleh Tobi Oetiker ) dan ditulis dalam Perl

sumber : WIKIPEDIA 


 Langkah Install Monitorix :

Buka terminal  (ctrl+alt+t)

Ketikkan sudo su

Lalu ketikkan perintah : 
" add-apt-repository ppa:upubuntu-com/ppa "

Setelah menambahkan repo , kita perlu meng-update:
 "apt-get update"

Kemudian install monitorix nya: 
 "apt-get install monitorix "

Buka monitorix melalui browser , ketikkan : 
"localhost/monitorix"

Muncul tampilan , klik OK


Langkah Mengedit Peraturan Monitorix :

Buka terminal lalu masuk ke root (sudo su)

Kemudian ketikkan perintah : 
" vi /etc/apache2/conf.d/monitorix.conf "

Tekan esc , lalu ketikkan " :wq" untuk keluar dan menyimpan

Restart monitorix , ketikka perintah : 
" /etc/init.d/monitorix restart "

Buka lagi monitorix lewat browser


SELESAI


Jumat, 18 Juli 2014

Install Prestashop di Ubuntu 14.04

Prestashop

PrestaShop adalah, bebas open source e-commerce solusi. Ini mendukung gateway pembayaran seperti DirecPay, Google Checkout , Authorize.Net , Skrill , PayPal , Pembayaran PayPal Pro (Direct) dan EBANX Checkout melalui masing-masingAPI . Modul pembayaran lebih lanjut yang ditawarkan secara komersial.
PrestaShop tersedia di bawah Lisensi Open Software dan resmi diluncurkan pada bulan Agustus 2007. Perangkat lunak, yang ditulis dalam PHP dan berdasarkan Smarty template engine, saat ini digunakan oleh 165.000 toko di seluruh dunia. MySQL adalah database engine default. PrestaShop adalah pemenang 2010 dan 2011 Open-source Terbaik penghargaan Aplikasi Bisnis.
Pembuat PrestaShop memiliki pasar resmi untuk modul harga dan tema berjudul PrestaShop Addons.
Ada sejumlah relawan yang mendukung dan memberikan kontribusi Addons mereka sendiri untuk PrestaShop. Kontributor sering memprogram fitur tambahan untuk perangkat lunak, di atas 310 fitur yang tersedia secara default.
PrestaShop mengoperasikan sebuah situs web yang terkait disebut PrestaBox, yang mengintegrasikan perangkat lunak menjadi sederhana satu-stop operasi hosting.
Langkah Install Prestashop :

  • Pastikan anda sudah menginstall Lamp Server
  • Pindah file prestashop di folder /var/www/html kalau tidak bisa di pindah manual dipindah lewat terminal misal nya file nya ada di folder Document akan di pindah folder html
  • Masuk ke terminal (ctrl+alt+t)
  • Masuk ke root (sudo su)
  • Untuk mengcopy : cp /home/kpliklaten/Documents/prestashop_1.6.0.8.zip /var/www/html/
  • Untuk memindah :  mv /home/kpliklaten/Documents/prestashop_1.6.0.8.zip
  •  Masuk ke folder html : cd /var/www/html/
  • Untuk melihat isi folder : ls
  • Untuk ekstrak file prestashop :  unzip prestashop_1.6.0.8.zip
  • Kemudian Beri hak akses agar bisa di buka melalui browser
          #chown -R www-data:www-data /var/www/prestashop
  •  Beri hak akses pada prestashop
         # chmod -R 755 /var/www/html/prestashop
  •  Buat database melalui phpmyadmin
Login
klik Database

Buat database "prestashop" lalu create


   Muncul tampilan seperti berikut :
Lalu Next

Check list " I agree" lalu Next

Isi kolom nya
Isikan kolomnya , untuk login masukkan email dan password

Database server address di isi localhost
Database name di isi prestashop (yang dibuat di phpmyadmin tadi)
database login dan password
seperti login phpmyadmin
table prefix abaikan saja

klik test your database connection
pastikan sudah tercentang
lalu klik next

Tunggu proses installasi sampai selesai

Lalu klik discovery your store untuk melihat halaman prestashop

Tampilan prestashop yang sudah jadi


Untuk mengedit halaman prestashop buka dulu file /var/www/html/prestashop/
kemudian rename folder admin dan hapus folder installasi
Untuk mengedit folder lewat terminal ketikkan # nautilus
  •  Buka browser pergi ke link http://localhost/prestashop/admin6168 akan muncul halaman login

Isi email dan password , lalu Login


Selasa, 15 Juli 2014

Install Squirrelmail di Ubuntu 14.04

Pengertian Squirrelmail 




SquirrelMail adalah proyek yang menyediakan klien email berbasis web dan proxy server untuk protokol IMAP.
Bagian webmail proyek dimulai oleh Nathan dan Lukas Ehresman pada tahun 1999 dan ditulis dalam PHP. SquirrelMail dapat digunakan dalam hubungannya dengan LAMP "stack", dan setiap sistem operasi lain yang mendukung PHP juga didukung. Web server membutuhkan akses ke server hosting email IMAP dan ke server SMTP untuk dapat mengirim email.

 SquirrelMail webmail output valid HTML 4.0 untuk presentasi, sehingga kompatibel dengan sebagian besar browser web saat ini. SquirrelMail webmail menggunakan arsitektur plugin untuk mengakomodasi fitur tambahan sekitar aplikasi inti, dan lebih dari 200 plugin yang tersedia di situs SquirrelMail The SquirrelMail IMAP produk server proxy diciptakan pada tahun 2002 oleh Dave McMurtrie sementara di University of Pittsburgh (di mana itu bernama "up-imapproxy", meskipun telah menjadi lebih dikenal sebagai "imapproxy") dan diadopsi oleh tim SquirrelMail tahun 2010 . Hal ini ditulis dalam C dan terutama dibuat untuk menyediakan koneksi stateful untuk perangkat lunak klien webmail stateless ke server IMAP, sehingga menghindari login IMAP baru untuk setiap tindakan klien dan dalam beberapa kasus secara signifikan meningkatkan kinerja webmail.




Langkah Install Squirrelmail :

  • Masuk ke terminal (ctrl+alt+t)
  • Masuk root (sudo su)

#Saya disini menggunakan IP server : 192.168.12.17
#Domain :kpliklaten17-server.com

  • Install DNS server terlebih dahulu :
       " apt-get install bind9"

  • Kemudian konfigurasi DNS server :
       "cd /etc/bind"
       " sudo nano named.conf.local "

#Tambahkan pada garis paling bawah :
zone "kpliklaten17-server.com" {
        type master ;
        file "etc/bind/db/kpliklaten17-server.com" ;
};

zone "17.192.168.in-addr.arpa" {
        type master ;
        notify no;
        file " /etc/bind/db17 "
};





  • copy file contoh konfigurasi domain :
     " cp db.local db.kpliklaten17-server.com"
     " cp db.127 db.17 "

  • Edit file db.kpliklaten17-server.com:
     " nano db.kpliklaten17-server.com "

#Berikut hasilnya :
;
; BIND data file for local loopback interface
;
$TTL         604800
@              IN       SOA       kpliklaten17-server.com   root.   localhost. (
                                          2               ; Serial
                                          604800      ; Refresh
                                          86400        ; Retry
                                          2419200    ; Expire
                                          604800 )    ; Negative Cache TTL
;
@                      IN             A            kpliklaten17-server.com
@                      IN             A            192.168.12.17
ns                     IN             A             192.168.12.17
www                 IN             A             192.168.12.17
mail                  IN             A             192.168.12.17


  • Kemudian ketikkan " nano db.17 "

#Hasilnya :
;
; BIND reverse data file for local loopback interface
;
$TTL         604800
@              IN       SOA       kpliklaten17-server.com   root.   localhost. (
                                          2               ; Serial
                                          604800      ; Refresh
                                          86400        ; Retry
                                          2419200    ; Expire
                                          604800 )    ; Negative Cache TTL
;
@                      IN             A            kpliklaten17-server.com
17                      IN             A           kpliklaten17-server.com
ns                     IN             A             192.168.12.17
www                 IN             A             192.168.12.17
mail                  IN             A             192.168.12.17

  • Kemudian edit file /etc/resolv.conf
      " nano /etc/resolv.conf "

#Tambahkan : " nameservers 192.168.12.17"
                    " name servers 8.8.8.8 "

  • Restart service DNS
     " sudo /etc/init.d/bind9 restart "

  • Kemudian lakukan pengujian domain
     " nslookup kpliklaten17-server.com "

server : 102.168.12.17
Address : 192.168.12.17#53

Name : kpliklaten17-server.com
Address : 192.168.12.17

    " dig kpliklaten17-server.com "

; <<>> DiG 9.8.1-P1 <<>> kpliklaten17-server.com
;; global options: +cmd
;; Got answer:
;; ->>HEADER<<- opcode: QUERY, status: NOERROR, id: 64274
;; flags: qr aa rd ra; QUERY: 1, ANSWER: 1, AUTHORITY: 1, ADDITIONAL: 0

;; QUESTION SECTION:
;kpliklaten17-server.com.        IN    A

;; ANSWER SECTION:
kpliklaten17-server.com.    604800    IN    A    192.168.12.17

;; AUTHORITY SECTION:
kpliklaten17-server.com.    604800    IN    NS    kpliklaten17-server.com.

;; Query time: 6 msec
;; SERVER: 192.168.12.17#53(192.168.12.17)
;; WHEN: Tue Jul 15 09:30:06 2014
;; MSG SIZE  rcvd: 63

  • Install Web Server
     " sudo apt-get install apache2 php5 php5-cgi libapache2-mod-php5 "

  • Install Mail Server
     " apt-get install postfix "

#Muncul Tampilan seperti ini kita Tab lalu OK.

#Pilih Internet Site, OK



#Isi system mail name = kpliklaten17-server.com


#Kemudian ketikkan " sudo install courier-imap courier-pop "
#Muncul tampilan pilih OK

#Lalu pilih NO

  • Kemudian set maildir
     " maildirmake .courier /etc/skel/Maildir

#Tambah 2 user yang akan digunakan sebagaib account email
#Saya menambahkan user " aq " dan " mn "

sudo adduser aq
adding user ' aq '
adding new group  'aq' (1001)
adding new user 'aq' (1001) with group 'aq'
creating home directory ' /home/aq '
copying files from ' /etc/skel/ '
Enter new UNIX password : (passwordnya 1 )
Retype new UNIX password : (passwordnya 1)
passwd: password updated successfully
changung the user information for aq
Enter the new value , or press enter  for the default
      Full name [] :
      Room number [] :
      Work phone [] :
      Home phone [] :
      Other [] :
Is the information correct? [Y/n] y

  • Kemudian konfigurasi ulang postfix 
     " dpkg-reconfigure postfix "

#Muncul tampilan , lalu kosongkan saja , OK

#Tambahkan kpliklaten17-server.com

#Lalu pilih NO

#Muncul tampilan lagi , jangan di ubah

#Muncul limit mailbox , 0=unlimit , lalu OK

#Muncul local address , isinya +  , Ok

#Muncul Internet protocol , pilih "all" lalu OK

  • Kemudian set alamat mailbox 
     " nano /etc/postfix/main.cf "
#Tambahkan pada garis paling bawah " home mailbox = Maildir/ "

  • Lalu restart service mail server
     " /etc/init.d/postfix restart "
     " /etc/init.d/courier-pop restart "
     " /etc/init.d/courier-imap restart "

  • Kemudian install aplikasi web mail squirrelmail
     " nano /etc/apache2/apache2.conf "


#Cari baris kode di bawah ini
Include module configuration:
Include mods-enabled/*.load
Include mods-enabled/*.conf

#Tambahkan : Include /etc/squirrelmail/apache.conf 

  • Kemudian edit apache.conf pada squirrelmail
     " nano /etc/squirrelmail/apache.conf

#Cari baris kode
</Directory>
3Tambahkan di bawahnya
<VirtualHost 192.168.12.17>
   DocumentRoot /usr/share/squirrelmail
   ServerName mail.kpliklaten17-server.com
</VirtualHost>

  • Kemudian Restart web server
       " /etc/init.d/apache2 restart "

  • Pengujian mail server, login ke squirrelmail dan lakukan pengiriman email
       http://mail.kpliklaten17-server.com
       Login user aq@kpliklaten17-server.com




  • Kemudian lakukan pengujian pengiriman .